Upaya Meningkatkan Pemahaman Membaca Bahasa Inggris melalui Pembelajaran Berbasis Inkuiri (Inquiry-Based Learning

Penulis

  • Achmad Kholili Universitas Islam Zainul Hasan Genggong
https://doi.org/10.58466/literasi.v2i2.1441

Kata Kunci:

Pemahaman membaca, Bahasa Inggris, Inquiry-based learning

Abstrak

Salah satu kesulitan yang sering di alami siswa dalam belajar bahasa inggris adalah membaca. Membaca merupakan sebuah aktivitas yang terjadi setiap hari baik di sekolah, di rumah ataupun di tempat-tempat umum. Siswa di Indonesia mengalami kesulitan ketika memahami bacaan bahasa inggris, terutama karena kurangnya latihan, sedikitnya kosakata yang mereka miliki, dan kurangnya pengetahuan tentang strategi memahami bacaan bahasa inggris yang tepat. Pengabdian ini di lakukan untuk memecahkan permasalahan dalam membaca dengan menggunakan metode pelatihan (training). Pendekatan yang digunakan dalam pengabdian ini adalah pembelajaran berbasis inkuiri (Inquiry-based learning). Hasil dari pengabdian ini dapat di simpulkan bahwa siswa dapat memahami bacaan bahasa inggris dengan baik setelah mereka di latih untuk memecahkan masalah dalam pemahaman membaca melalui pendekatan pembelajaran berbasis inkuiri (Inquiry-based learning) dengan berkolaborasi dan berkonsultasi dengan pelaksana. Oleh karena itu, pendekatan pembelajaan berbasis inkuiri (Inquiry-based learning) sangat efektif untuk di terapkan di lingkungan sekolah baik formal maupun non-formal.

Referensi

Abidin, Y. (2018). Desain Sistem Pembelajaran dalam Konteks Kurikulum 2013. Bandung: PT Refika Aditama.

Habibullah, M.R. (2021). Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Kerajinan Rajut Desa Sumberejo Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro. Mafaza: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 58-68.

Handayani, S. (2016). Pentingnya Kemampuan Berbahasa Inggris sebagai Dalam Menyongsong Asean. Jurnal Profesi Pendidik, 3(1), 102-106.

Herlina. (2016). Meningkatkan Keterampilan Membaca Pemahaman Bahasa Inggris Melalui Metode SQ4R. Jurnal Ilmiah VISI PPTK PAUDNI, 11(1), 29-35.

John Dewey. (2012). Inquiry-Based Learning Approaches to Learning. Diunduh dari: http://www.glencoe.com/sec/teachingtoday/subject/inquirybased.phtml tanggal 17 Mei 2022.

Kusmaryono, H. & Setiawati, R. (2013). Penerapan Inquiry-Based Learning untuk Mengetahui Respon Belajar Siswa pada Materi Konsep dan Pengelolaan Koperasi. Jurnal Pendidikan Ekonomi Dinamika Pendidikan, 8(2), 133-145.

Muchtar, N. (2019). Intensive and Extensive Reading in Improving Teaching Reading Comprehension. Lingua Pedagogia: Journal of English Teaching Studies, 1(2), 1-13.

Mustaqim, T. & Fajar, M. (2013). The Effectiveness of Total Physical Response in Teaching Speaking. Jurnal Bissotek, 8(1).

Nurjanah, N. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Inquiry-Based Learning dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung dan Operasi Bilangan Anak Usia Dini. Tunas Siliwangi, 3(2), 105-119.

Priansa, D. J. (2017). Pengembangan Strategi dan Model Pembelajaran (Inovatif, Kreatif, dan Prestatif Dalam Memahami Peserta Didik). Bandung: CV Pustaka Setia.

Purwati, W., Santosa, S., & Rinanto, Y. (2016). Penerapan Model Pembelajaran INKUIRI di padu dengan Mind-Mapping untuk Meningkatkan Kognitif Siswa kelas XI MIPA 2 SMA N 6 Surakarta Semester 2. BIO-PEDAGOGI, 5(1), 15-19.

Rahmanita, M., Mukminatien, N. (2019). Teaching English as a Foreign Language: Making Use of Spontaneous Language. Jurnal Pendidikan Humaniora, 7(1), 26-29.

Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media.

Sholeh, M.B. (2020). Implementation of Task-Based Learning in Teaching English in Indonesia: Benefits and Problems. Language Circle: Journal of Language and Literature, 15(1), 1-9.

Supiani. (2017). Teaching Writing Skill through Collaborative Writing Technique: From Theory to Practice. Journal of English Education and Linguistics Studies, 4(1), 37-52.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-08-01

Cara Mengutip

Kholili, A. (2022). Upaya Meningkatkan Pemahaman Membaca Bahasa Inggris melalui Pembelajaran Berbasis Inkuiri (Inquiry-Based Learning. Literasi Jurnal Pengabdian Masyarakat Dan Inovasi, 2(2), 1494-1501. https://doi.org/10.58466/literasi.v2i2.1441

Terbitan

Bagian

Artikel