About the Journal

Journal of Minning ,Mineral Processing and Energy (JUMPE) di https://jurnal.politap.ac.id/index.php/JUMPE merupakan jurnal blind peer-review yang didedikasikan untuk publikasi hasil penelitian yang berkualitas dalam bidang ilmu teknik pertambangan. Artikel yang dipublikasikan di Jurnal JUMPE meliputi hasil penelitian asli (prioritas utama), sedangkan untuk artikel ulasan ilmiah yang bersifat baru (bukan prioritas utama) dan juga komentar yang bersifat kritikan terhadap hasil tulisan ilmiah yang dipublikasi oleh jurnal JUMPE. Semua publikasi di jurnal JUMPE bersifat akses terbuka yang memungkinkan artikel tersedia secara bebas online tanpa berlangganan apapun.

Current Issue

Vol. 1 No. 01 (2023)
View All Issues

Journal of Minning ,Mineral Processing and Energy (disingkat JUMPE) adalah jurnal 2 kali setahun yang diterbitkan oleh Jurusan Teknik Pertambanagn  Politeknik Negeri Ketapang.

Penerbit : Jurusan teknik Pertambangan Politeknik Negeri Ketapang

IDENTITAS JURNAL
Nama Jurnal : Journal of Minning ,Mineral Processing and Energy
Singkatan : JUMPE
Frekuensi : 2 terbitan per tahun
Periode Penerbitan : June and December
e-ISSN  :  
Pemimpin Redaksi : Sy. Indra Septiansyah
Gmail jumpe@politap.ac.id
Penerbit : Jurusan Teknik Pertambangan Politeknik Negeri Ketapang
Alamat : Jl. Rangga Sentap, Dalong Sukaharja, Ketapang 78813. Telp. (0534) 3030686 Kalimantan Barat
Profil Ilmiah : Google Scholar
Website :
https://jurnal.politap.ac.id/index.php/jumpe

The Journal of Mining, Mineral Processing and Energy (JUMPE), ISSN (Online - Electronic) adheres to the principle that all service articles are for the benefit of humanity. Service is a product of investment by society and therefore the results must be returned to everyone without limits or discrimination, serving society universally and transparently. That's why JUMPE provides free and open online access to all its research publications. All articles that are declared accepted will be available instantly and freely downloaded on the page https://jurnal.politap.ac.id/index.php/JUMPE without limits and without charge.

JUMPE understands that in this world everyone has the same opportunity to seek, share and create knowledge - we hope that authors join us in this open access concept.