Sistem Monitoring dan Smart Farming untuk Peternakan Anak Ayam Berbasis Internet of Things (IoT)
Kata Kunci:
Monitoring, smart farming, internet of things (IoT), anak ayam, otomatisasi, blynk, ESP32.Abstrak
Proyek akhir ini membahas tentang penerapan Sistem Monitoring dan Smart Farming berbasis Internet of Things (IoT) untuk peternakan anak ayam. Inovasi teknologi ini bertujuan untuk meningkatkan produktivitas dan keberlanjutan dalam industri peternakan. Dengan menghubungkan sensor-sensor ke jaringan IoT, peternak dapat memantau kondisi kandang secara real-time, seperti suhu, kelembaban, dan kualitas udara. Tujuan penulisan adalah merancang sistem monitoring dan smart farming berbasis IoT untuk digunakan dalam peternakan anak ayam. Sistem ini akan memungkinkan pemantauan area secara real-time, otomatisasi pemberian pakan dan minum, serta pengelolaan data bagi peternak. Manfaat dari penulisan proposal ini bagi mahasiswa adalah meningkatkan pengetahuan tentang IoT dan sistem monitoring di bidang peternakan. Bagi bidang ilmu terkait, proyek akhir ini akan memberikan pemahaman tentang penerapan IoT dalam pertanian dan peternakan. Sedangkan bagi peternak dan industri peternakan, manfaatnya adalah meningkatkan produktivitas dan kualitas peternakan ayam.
Referensi
Alven Rochmania, Imam Sucahyo, Meta Yantidewi. (2021). “Monitoring Kandungan CO2 di Udara Berbasis IoT Dengan NODEMCU ESP8266 dan Sensor MQ135”. Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF), Jilid 17, No 3, Desember 2021.
A. Muh. Irsyad Baso, (2022). “Analisis dan Implementasi Kalman Filter dan Logika Fuzzy Pada Sistem Monitoring Kondisi Lingkungan Kandang Ayam Petelur Berbasis Internet of Things”. Dpartemen Teknik Informatika.
Annisa Medina Sari, (2023).”Pengertian, Pentingnya dan Cara Kerja Smart Farming”. Fakultas Pertanian, Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara. [Diakses pada 19 Juli 2023].
Briyan Dimas Pangestu, (2021). “Rancang Bangun Perangkat Keras Sistem Monitoring Suhu dan Kelembapan Otomatis Pada kandang Anak Ayam Usia 0 – 21 Hari”. Program Studi D3 Teknik Komputer, Politeknik.
Cahyo S., & Suswanto. (2021). “Usaha Ayam Kampung Pedaging Secara Intensif ”. Jakarta: Andi Publisher.
DimasKNurhilman, (2021). “Esp-32”. [Diakses pada 19 Juli 2023].
Eko Wiji Setio Budianto, Ramadiani, Awang Harsa Kridalaksana, “Prototipe Sistem Kendali Pengaturan Suhu dan Kelembapan Kandang Ayam Boiler Berbasis Mikrokontroler Atmega328”. Jurnal Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, Vol. 2, No. 2, September 2017. Program Studi Ilmu Komputer, Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, Universitas Mulawarman.
Fadhil Puri Himawan, Unang Sunarya, Dwi Andi Nurmantris. “Perancangan Alat Pendeteksi Asap dan Sensor Suhu”. Jurnal E-proceeding of Applied Science, Vol.3, Desember 2017. Prodi D3 Teknik Telekomunikasi, Fakultas Ilmu Terapan, Universitas Telkom.
Fitri P., Imam F., Trias P. S., Galih S., Muhammad R. A. F. Estu M. D. A., “Sensor Ultrasonik HCSR04 Berbasis Arduino Due Untuk Sistem Monitoring Ketinggian”. Jurnal Fisika dan Aplikasinya, Vol.15, No.2, 2019. Departemen Teknik Elektro dan Informatika Sekolah Vokasi, Universitas Gadjah Mada.
Ismi Nur Aziza. “Smart Farming Untuk Peternakan Ayam”. Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi (FIKI), Vol. IX, No.1, Mei 2019. Telkom University.
Junior Sandro Saputra, Siswanto. “Prototype Sistem Monitoring Suhu dan Kelembaban Pada Kandang Ayam Broiler Berbasis Internet Of Things”. Jurnal PROSISKO Vol.7, No.1, Maret 2020. Program Studi Rekayasa Sistem Komputer, Fakultas Teknologi Informasi Universitas SeranglRaya.
Khaerul Anam. (2021). “Rancang Bangun Sistem Monitoring Smart Kandang Ayam Broiler Berbasis Web”. Program Studi D3 Teknik Informatika, Politeknik Harapan Bersama Tegal.
Muhammad Firly Akbar. (2021). “Pemanfaatan Sensor MQ-135 Sebagai Monitoring Kualitas Udara Pada Aula Gedung Fasilkom”. Program Studi Teknik Komputer, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Sriwijaya.
Reny Puspa Wijayanti, Woro Busono, Rositawati Indrati. (2011). “Pengaruh Suhu Kandang Yang Berbeda Terhadap Performans Ayam Pedaging Periode Stater”. Universitas Brawijaya.
Reza Ervani (2019), Catatan Pembelajaran Mekatronika. Modul RTC DS3231. [diakses tanggal 25 Agustus 2020 ].
Roghib m., (2018). Menara Ilmu Mikrokontroller, Universitas Gadjah Mada. [Diakses pada 19 Juli 2023].
Tubagus Abdul Jabar, Agus Subagja, dan Sopian Septiana. “Sistem Monitoring Peternakan Ayam Broiler Berbasis Internet of Things”. Jurnal Telekontran, Vol.7, No.1, April 2019.Universitas Subang.
Ulinnuha L., Joko S. S., “Perancangan Robot ARM Gripper Berbasis Arduino Uno Menggunakan Antar Muka Labview”. Jurnal Barometer, Vol.3, No.2, Juli 2018. Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Singa perbangsa Karawang.
Zian I., Ira D. S., Syahrizal. “Aplikasi Sistem Tenaga Surya Sebagai Sumber Tenaga Listrik Pompa Air”. Jurnal Online Teknik Elektro, Vol.3, No.1. 2018. Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala.