Tentang Jurnal Ini
Applied Information Technology and Computer Science (AICOMS) adalah jurnal nasional berbahasa Indonesia dan bahasa inggris versi online yang diterbitkan oleh Jurusan Teknik Informatika Politeknik Negeri Ketapang. Aicoms juga memiliki versi cetak. Aicoms juga mengundang para akademisi dan peneliti di bidang teknologi informasi, khususnya dari penelitan teknik informatika dan sistem informasi untuk mengirimkan artikelnya. Artikel yang akan dimuat merupakan karya yang orisinil dan belum pernah dipublikasikan. Artikel yang masuk akan direview oleh tim reviewer yang berasal dari internal maupun eksternal. Jurnal ini memuat hasil-hasil penelitian dengan topik-topik penelitian yang berasal dalam cakupan rumpun ilmu Teknik Informatika dan Komputer seperti:
- Sistem Komputer / Teknik Komputer
- Sistem Informasi
- Teknik Perangkat Lunak
- Teknologi Informasi
- Teknik Informatika / Ilmu Komputer
- Sistem pakar
- Penambangan Data
- Jaringan syaraf tiruan
- Algoritma genetika.
- Penalaran komputer berbasis kasus
- Agen Cerdas
- Teknologi Bahasa
- Bidang-bidang lainnya yang termasuk ke dalam rumpun ilmu tersebut